Sering kali kita menemukan atau menjumpai disekitar kita tentang adanya prilaku kenakalan yang dilakukan oleh anak baru gede atau remaja pada umumnya, hal ini yang membuat saya ingin mengumpulkan data tentang kenakalan tersebut. Disamping itu di sekolah juga mengajarkan tentang bagaimana memerangi tindak kenakalan remaja tersebut, hal ini pula yang membuat saya semakin semangat mencari sumber-sumber yang mengulas tema kenakalan remaja. sebagai salah satu tugas yang saya terima dulu waktu sekolah, kebetulan saya masih menyimpannya dengan baik hehe... ini kira-kira yang saya ajukan sebagai jawaban atas tugas yang saya dapatkan dari guru saya di sekolah dulu ;
KENAKALAN
REMAJA
Remaja adalah usia yang dipenuhi dengan semangat yang sangat
tinggi tetapi adakalanya semangat tersebut mengarah ke yang bersifat negatif
sehingga sering disebut dengan kenakalan remaja. Ada banyak contoh kenakalan
remaja terutama saat ini dimana kenakalan remaja tersebut sangat banyak di
pengaruhi oleh faktor - faktor eksternal.
Apakah itu kenakalan remaja ? Oleh beberapa ahli Kenakalan
remaja (juvenile delinquency) didefenisikan sebagai suatu perbuatan yang
melanggar norma, aturan atau hukum dalam masyarakat yang dilakukan pada usia
remaja atau transisi masa anak-anak dan dewasa.
Sedangkan Menurut
Paul Moedikdo,SH kenakalan remaja adalah :
1.
Semua
perbuatan yang dari orang dewasa merupakan suatu kejahatan bagi anak-anak
merupakan kenakalan jadi semua yang dilarang
oleh hukum pidana, seperti
mencuri, menganiaya dan sebagainya.
2.
Semua
perbuatan penyelewengan dari norma kelompok tertentu untuk menimbulkan keonaran
dalam masyarakat.
3.
Semua
perbuatan yang menunjukkan kebutuhan perlindungan bagi sosial.
Faktor-faktor
penyebab kenakalan remaja.
-
Reaksi
frustasi diri
-
Gangguan
berpikir dan intelegensia pada diri remaja
-
Kurangnya
kasih sayang orang tua / keluarga
-
Kurangnya
pengawasan dari orang tua
-
Dampak
negatif dari perkembangan teknologi modern
-
Dasar-dasar
agama yang kurang.
-
Tidak
adanya media penyalur bakat/hobi
-
Masalah
yang dipendam
-
Broken
home
-
Pengaruh
kawan sepermainan
-
Relasi
yang salah
-
Lingkungan
tempat tinggal
-
Informasi
dan tehnologi yang negative
-
Pergaulan
Dan
masih banyak faktor yang lainnya sebagai penyebab kenakalan remaja masa kini
Berikut
ini adalah beberapa contoh atau Jenis - jenis Kenakalan remaja yang sering
timbul belakangan ini :
-
Membolos
sekolah
-
Kebut-kebutan
di jalanan
-
Geng
motor
-
Penyalahgunaan
narkotika
-
Perilaku
seksual pranikah
-
Perkelahian
antar pelajar
-
Melawan
orang tua dan guru
-
Malas
beribadah
-
Berbohong
kepada semua orang
-
Merusak
fasilitas umum
-
Tawuran
-
Suka
Terlambat
-
Berkelahi
dengan teman
-
Nonton
majalah atau video porno
-
Main
game berlebihan
-
Judi
besar dan kecil-kecilan
-
Menghabiskan
uang sekolah
Remaja
adalah masa yang penuh dengan warna. Remaja merupakan masa peralihan dimana
seseorang berusaha mencari jati dirinya. Pada masa ini banyak terjadi hal-hal
yang tak terduga yang dilakukan ole para remaja baik yang sifatnya positif
maupun negatif. Namun tidak dapat dipungkiri bahwa pada masa ini terjadi banyak
penyelewengan sikap dan perilaku. Hal ini dapat disebabkan karena pola asuh
orang tua, pengaruh lingkungan ataupun kondisi mental anak yang masih labil.
Kenakalan remaja sifatnya relatif, dalam suatu lingkungan suatu sikap yang
dianggap wajar bisa saja dianggap sebagai penyimpangan ditempat lain.
Dampak
Negatif Kenakalan Remaja Makalah Kasus Kenakalan Remaja
1. Kebiasaan melakukan hal yang buruk
seperti kenakalan-kenakalan yang telah disebutkan di atas akan membentuk
kepribadian atau akhlak yang buruk bagi pelakunya yang dikhawatirkan kebiasaan
tersebut akan sangat sulit untuk diubah kedepannya.
2. Remaja yang melakukan tindakan menyimpang
akan dihindari bahkan dikucilkan oleh banyak orang, dan tidak menuntut
kemungkinan dia akan dianggap sebagai pengganggu serta bisa saja kehadirannya
tidak diharapkan lagi bagi orang-orang disekitarnya.
3 Akibat adanya tindakan dikucilkan dari
oarang-orang disekitarnya, remaja tersebut bisa mengalami gangguan jiwa. Yang
dimaksud dengan gangguan jiwa disini bukanlah gila, tapi ia akan merasa
terasing dari kehidupan bersosialisasi yang ada disekitarnya, yang akhirnya ia
akan merasa sangat sedih, bahkan membenci orang-orang disekitarnya.
4. Akibat kenakalan remaja yang terjadi,
tak sedikit keluarga yang harus menanggung malu. Sayangnya biasanya seorang
anak remaja yang sudah terjebak kenakalan remaja tidak akan menyadari tentang
beban keluarganya.
5. Tidak menuntut kemungkinan para remaja
yang telah terjerumus ke dalam pergaulan bebas akan terjangkit suatu penyakit
yang mematikan seperti HIV/AIDS dan sebagainya.
6. Masa depannya suram. Hal ini terjadi
karena, kebanyakan dari mereka yang sudah terlanjur terjerumus ke dalam
pergaulan bebas, hidup mereka perlahan akan kacau yang akhirnya dapat
menyebabkan kehancuran bagi masa depan mereka dan tidak sempat memperbaikinya.
7. Kriminalitas bisa menjadi salah satu
akibat dari kenakalan remaja. Bukan tidak mungkin bagi mereka akan memiliki
keberanian dalam melakukan tindakan yang lebih berbahaya seperti halnya
tindakan kriminal yang merugikan orang-orang disekitanya, misalnya mencuri demi
mendapatkan uang atau barang-barang berharga lainnya.
yah begitu kira-kira yang saya ketahui dari hasil cari-cari di internet dan media masa lainnya, hanya sedikit yang saya tulis tapi sudah cukup jelas menurut saya untuk mengulas tentang tema KENAKALAN REMAJA.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar